Senin, 21 Oktober 2013 merupakan hari bersejarah bagi eskul
Palang Merah Remaja (PMR) Smansa Way Serdang. Mengapa demikian, karena pada
hari tersebut tepatnya kemarin eskul PMR melakukan prosesi pelantikan anggota
baru untuk masa satu tahun yang akan datang. Kalian bias lihat digambar,
prosesinya berjalan hikmat lho temen-2. Anggota PMR terlihat gagah dengan
menggunakan slayer pada bahu mereka masig-2. Tahun ini memang Nampak ada yang
berbeda dengan prosesi pelantikannya. Kalau tahun-2 lalu mereka pelantikan
hanya intern anggota. Nah…sekarang mereka seperti OSIS, yaitu melakukan
pelantikan di Lapangan utama SMAN 1 Way Serdang.Selaku Pembina yaitu Ricky
Suprogo,SKM. Sedangkan, yang selaku pembaca SK Kepala Sekolah yaitu Samsul
Hadi,S.PdI
Ayooo... Bangkit..!! Amalkan Tribakti...dan Tuju PRinsip Gerakan Palang merah...
BalasHapusPe...Em....Errr..!........?....?
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
HapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
HapusPMR JAYA....!!!
Hapusjiwa kemanusiaan adalah jiwa yang mulia teman,saya yg dari tidak tau apa itu PMR berkat bapak kita ini yaitu bapak SamsulHadi saya menjadi pecinta PMI. yg dari awalnya saya tidak tau apa itu organisasi saat ini saya menjadi pecandu organisasi. jangan berhenti disini teman,masih banyak ilmu tentang kepalang merahan yg harus teman teman ketahui. yg harus kalian ketahui bahwa PMR tidak sebercanda yg kebanyakan mereka bayangkan.
PMR JAYA...!!!
PMI YES....!!
salam kangen dari tanah seberang